Recent Post



Pejabat Lima Kementrian RI Kunker ke Nagari Muaro Pingai

Pejabat 5 Kementrian RI Kunker ke
Nagari Muaro Pingai
Muaro Pingai, Editor.- Pejabat dari 5 (lima) Kementerian RI melaksanakan kunjungan kerja ke Nagari Muaro Pingai Kecamatan Junjuang Siriah, Rabu (19/2).

Hadir pada kegiatan tersebut Kadis Pariwisata Kab. Solok Nasripul Romika, Kadis Perikanan dan Pangan Kab. Solok Admaizon, Kadis LH Kab Solok Bakhrizal Bakti, Kadis Pertanian Si Is, . Kabag Perekonomian Beni Gusria, Kasubag Peliputan Data Dokumentasi, Camat Junjuang Siriah Herman dan Walnag Muaro Pingai Dodi Hermen.

Pada kesempatan tersebut Inge Retnowati Kasubdit Pengendalian Kerusakan Danau KLHK mengatakan,  RPJM Nasional tahun 2020-2024 isinya adalah penyelamatan 15  prioritas penyelamatan danau nasional dan danau Singkarak salah satu prioritas nasional.

Dalam RPJM itu tertulis jelas 5 program yang di usung kementrian, Kementrian LHK, PU, Pertanaian, KKP dan tataruang jelas untuk KKP peralalihan dari perikanan yang belum ramah lingkungan menjadi ramah lingkungan kemudian pertanian juga harus ramah lingkungan tata ruang memastikan tataruang tersusun terkait kawasan danau, PU memastikan batas sempadan. kita akan segera supaya ditetapkan, kita melihat batas sempadan masih menjadi PR salah satu program kementrian itu yang di usung KKP di dukung oleh KLHK dari perikanan yang belum reamah lingkungan menjadi ramah lingkungan.

“Perikanan yang di danau kita alihkan ke daratan dengan teknologi dengan teknik yang lebih maju yang kita sebut dengan kolam terpal atau Bioflok, ini bisa kita lewatkan ke KKP bisa kita lewatkan ke KLHK tapi ke KLHK harus digabung dengan pohon-pohon ada agroproresti tapi disis lapangan Bioflok atau kolam terpal. nanti tergantung apa harapan dari masayrakat apa kemampuan kita dan nanti kami bawa data itu ke kementrian terkait sesuai dengan data yang kita himpun di sini sesuai dengan program di pusat apa yang harus kita sempurnakan dan kita bawa kembali kesini.

Ini bagian ihktiar kita dan ingin menunjukkan bahwa kita sama2 paham kita tidak sendirian kita bersama-sama paham dalam upaya mengurangi ikan-ikan tidak terancam dan aman dan masarakatnya sejahtera, tidak hanya ika-ikannya aman akan tetatpi lingkungan juga terjaga dan ramah lingkungan,” katanya.

Sementara itu Kadis KLH Kab solok Bakhrizal Bakti dalam sambutannya mengatakan, pemkab Solok memang ada program terkait dengan kegiatan ini untuk danau Singkarak dan berharap pada kementrian terkait untuk memperjuangkan program kolam terpal atau Bioflok tersebut untuk Pemkab Solok.dan jangan dipindah-pindahkan. Sebab kelompok Pokdakan Muaro Banda Sepakat Nagari Muaro Pingai sudah siap menampung bantuan tersebut.

“Pemerintah Kabupaten Solok telah berupaya melakukan penyelamatan dan pengelolaan serta melakukan pengembangan kampung budaya, penyusunan rencana pengelolaan danau 2019- 2023, penataan rest area serta penerbitan regulasi tentang bagan dan alat penangkap ikan di perairan Danau Singkarak,” kata Bkahrizal Bakti. ** Tiara/Hms
Sumber: www.portalberitaeditor.com

Posting Komentar

0 Komentar